Normalisasi Kali Besotan Desa Srikamulyan Diduga Tidak Kantongi SPK

244

Ket. Foto Normalisasi Kali Besotan Desa Srikamulyan

Karawang, suratberita.id – Normalisasi yang ada di desa Srikamulyan dusun kedung asem rt 01/02 kecamatan Tirtajaya Kabupaten Karawang di duga tidak kantongi SPK pasalnya pekerjaan yang sudah berjalan kurang lebih 4 hari masih belum terpasang papan proyek kegiatan.

Tokoh masyarakat yang berinisial D saat di temui di lokasi 26/09 menerangkan, “kalau normalisasi ini sudah berjalan 4 hari namun kemarin ga ada yang kerja kayaknya mesinnya rusak, kalau masalah papan proyek ga lihat mulai dari pelaksanaan sampai sekarang, harusnya khan di pasang supaya masyarakat tahu anggaran berapa dan kepanjangan berapa, ini khan duit pemerintah,” jelasnya.

Debleng selaku mandor lapangan saat dihubungi lewat whattsaap mengatakan, “mau di pasang nanti jam 4 sore.”

Di harap dinas yang terkait untuk lebih pro aktif dalam melaksanakan programnya supaya lebih efektif, terlebih untuk masalah titik titik pekerjaaan jangan sampai ada salah pelaksanaan. (tim).

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here